Pengertian Iman dan Taqwa dalam Islam sesuai AlQuran Assunah

Macam-macam Pembagian Cabang Ilmu Agama Islam

Pengertian Iman dan Taqwa dalam Islam secara bahasa dan istilah menjadi bahan belajar islam untuk topik kali ini dengan penjelasan yang mudah dan semoga dapat dimengerti untuk berbagai usia. Pembahasan Iman dan Taqwa akan dijelaskan dari Etimologi yang merupakan asal usul dari sebuah kata, dan juga dari Terminologi yang merupakan peristilahan secara bahasa agar lebih … Baca Selengkapnya

Rukun Penyembelihan Hewan dan Tata Cara Menyembelih

Menyembelih adalah menghilangkan nyawa atau roh binatang untuk dimakan dengan menggunakan alat yang sangat tajam, seperti pisau atau golok.  Dalam agama islam ada rukun dan juga tata cara dalam menyembelih hewan dengan cara yang benar berdasarkan rukun penyembelihan hewan. Berikut ini Belajar Islam mencoba sebutkan rukun menyembelih hewan sesuai dengan syariat islam dengan bahasa yang … Baca Selengkapnya

Binatang Halal dan Haram – Hewan Halal Sebagai Sumber Bahan Makanan

Belajar islam kali ini ingin membahas mengenai Binatang Halal dan Haram, dan Hewan yang halal dapat dimakan sebagai sumber bahan makanan. Binatang yang ada di dunia ini merupakan karunia dan anugerah dari Allah untuk dipelihara dan diambil manfaatnya. Manusia sebagai khalifah di bumi diperkenankan untuk mengambil manfaatnya, salah satunya dengan memakannya. أُحِلَّ لَكُمْ صَيْدُ الْبَحْرِ … Baca Selengkapnya

Adab Tata Cara Makan Dan Minum Sesuai Sunah Nabi Dan Syari’at Islam

Doa sangat penting untuk dibaca pada saat hendak beraktivitas, maka belajar islam mengajak untuk mengawali dengan doa dalam berbagai aktivitas. Doa juga sangat penting untuk dibaca pada saat makan maupun minum supaya apa yang kita makan menjadi keberkahan tersendiri bagi tubuh kita agar terhindar dari segala makanan yang tidak bermanfaat. Adab Tata Cara Makan Dan … Baca Selengkapnya

Bacaan Bismillah dan Keutamaan Membaca bismillāhir-raḥmānir-raḥīmi

بسم الله الرحمن الرحيم Bacaan bismillah dalam bahasa Indonesia : bismillāhir-raḥmānir-raḥīmi Artinya “Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang“ Bacaan Bismillah dalam tulisan arab بسم الله artinya “Dengan menyebut nama Allah”, bacaan Bismillah disebut Tasmiyah. Dalam agama Islam bagi setiap umatnya sangat dianjurkan sekali untuk membacanya dalam memulai setiap kegiatannya. Sehingga dengan … Baca Selengkapnya